Pada
hari Sabtu 24 Januari 2015 bertempat di ruang kelas telah dilaksanakan kegiatan
penyampaian informasi Kesehatan Remaja kepada siswa-siswi MTsN Lengkong oleh
mahasiswa Universitas Airlangga Surabaya melaksanakan program Kuliah Kerja
Nyata – Belajar Bersama Masyarakat (KKN – BBM) di Kabupaten Nganjuk.
Informasi
sangat dibutuhkan para siswa siswi untuk menambah pengetahuan dalam
berkehidupan bermasyarakat. Dengan kehadiran para mahasiswa dapat membantu
menunjang pembangunan dalam berbagai sektor khususnya dalam menumbuhkan
pemberdayaan masyarakat termasuk penyebarluasan informasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar