kepedulian dan bersinerginya madrasah dengan masyarakat, semoga bisa
melaksanakan syarat dan rukunnya dengan baik. Umroh adalah kegiatan suci dalam
rangka mengunjungi Kota Mekkah untuk beribadah terutama di Masjidil Haram
dengan tata cara tertentu. Tata cara tertentu yang dilakukan itu meliputi
rangkaian ibadah mulai dari Ihram, Thawaf, Sa’i dan diakhiri dengan Tahalul,
untuk mencari keridhaan Allah SWT.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar