al azmi media

Rabu, 02 Oktober 2013

peringatan hari batik nasional

Sebagaimana diketahui sesuai dengan Keputusan Presiden Nomor 33 Tahun 2009, silahkan klik disini untuk mendownloads, pada setiap tanggal 2 Oktober telah dinyatakan sebagai Hari Batik Nasional. Peringatan hari Batik Nasional Oktober 2013 ini telah memasuki tahun kelima. Penetapan Hari Batik Nasional sebagai usaha pemerintah untuk meningkatkan martabat bangsa


Indonesia dan citra positif di forum internasional, serta untuk menumbuhkan kebanggaan dan kecintaan masyarakat terhadap kebudayaan Indonesia. Penetapan hari Batik Nasional juga dalam rangka meningkatkan kesadaran masyarakat terhadap upaya perlindungan dan pengembangan batik Indonesia. Batik sebagian besar diproduksi oleh industri kecil, sehingga dengan makin sering masyarakat memakai batik sama artinya menghidupkan usaha kecil menengah.
Inilah ragam batik lengkong yang mengilhami penetapan Hari Batik Nasional sebagai usaha pemerintah untuk meningkatkan martabat bangsa Indonesia  dan citra positif di forum internasional, serta untuk menumbuhkan kebanggaan dan kecintaan masyarakat terhadap kebudayaan Indonesia.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar