Pada
hari Jum’at tanggal 21 November 2014 telah dilaksanakan Pembinaan Pembentukan
dan Pengembangan Pusat Informasi Konseling Remaja bertempat di ruang Pertemuan
Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Daerah Kab Nganjuk Jalan
Megantoro No. 22 Nganjuk. Agenda pembinaan ini
disampaikan oleh Drs. Ketut Widjana
Putra Kepala Bidang Ketahanan dan Pemberdayaan Keluarga Badan PPKB Daerah Kab.
Nganjuk. Dalam sambutannya dikemukaakan perlunya pengembangan diri siswa agar
bisa lebih berdaya guna sehingga bisa zero triad KRR seperti simbol GenRe.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar