al azmi media

Kamis, 20 Oktober 2016

PRAKTEK TATA BOGA

Kabupaten Nganjuk (MTsN Lengkong)-Praktek tata boga merupakan wahana untuk meningkatkan kecakapan hidup (life skill). Pada tanggal 20 Oktober 2016, seluruh kelas VIII MTsN Lengkong mengadakan praktek membuat kue catering. Kegiatan ini dilaksanakan dalam kelompok yang terdiri dari 4 siswa.

Diah Ekowati selaku guru prakarya mengatakan “ada 4 aspek penilaian yaitu : komposisi bahan, proses, hasil dan tampilan”

Adapun penilaiannya melibatkan guru yang lain yang dibagi dalam kelompok kategori (bahan, proses, hasil dan tampilan). Nilai masing-masing aspek kemudian diakumulasi.(agus h)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar